Lezat dan Bergizi, Ini 6 Aneka Resep Olahan Telur yang Bikin Ketagihan, Kamu Wajib Coba!

Lezat dan Bergizi, Ini 6 Aneka Resep Olahan Telur yang Bikin Ketagihan, Kamu Wajib Coba!

Ilustrasi. Lezat dan Bergizi, Ini 6 Aneka Resep Olahan Telur yang Bikin Ketagihan, Kamu Wajib Coba!--Sumber Foto: Doc/BETV

6. Gulai Telur Puyuh Kentang

Bahan:

  • 15 butir telur puyuh, rebus dan kupas
  • 2 buah kentang, potong dadu dan goreng
  • 500 ml santan
  • 1 batang serai, memarkan
  • 2 lembar daun salam
  • 2 lembar daun jeruk
  • 1 ruas lengkuas, memarkan
  • Garam, gula, dan kaldu bubuk secukupnya

Bumbu Halus:

  • 4 siung bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 3 buah cabai merah besar
  • 2 buah kemiri, sangrai
  • 1 ruas kunyit, bakar
  • 1 sdt ketumbar

Cara Membuat:

  1. Tumis bumbu halus hingga wangi. Masukkan serai, daun salam, daun jeruk, dan lengkuas.
  2. Tuang santan, aduk perlahan agar tidak pecah.
  3. Masukkan telur puyuh dan kentang, bumbui dengan garam, gula, dan kaldu bubuk.
  4. Masak hingga bumbu meresap, lalu sajikan.

BACA JUGA:Mudahkan Perjalanan Mudik Antarpulau, BRI Hadirkan Fitur Baru Pemesanan Tiket Kapal Lewat BRImo!

Mau coba variasi gulai telur lainnya? Simak terus update resepnya di sini ya. Selamat mencoba dan semoga suka.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: