Tanaman Herbal dengan Sugudang Khasiat, Klaim 5 Manfaat Kencur untuk Kecantikan

Tanaman Herbal dengan Sugudang Khasiat, Klaim 5 Manfaat Kencur untuk Kecantikan--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - Tanaman herbal dengan segudang khaiat, klaim 5 manfaat kencur untuk kecantikan, khususnya kulit berikut ini.
Kencur menjadi rempah yang bukan hanya sekadar untuk masakan, tanaman herbal ini juga mmepunyai manfaat luar biasa bagi kecantikan.
BACA JUGA:Cuman Bermodalkan Hp Cuan Auto Nambah, Mau? Yuk, Mainkan Aplikasi Hago untuk Mendapatkannya
BACA JUGA:Harga TBS Sawit di Kota Bengkulu Turun Pasca Lebaran, Segini Harganya
Manfaat kencur bagi kecantikan ini secara khusus untuk wajah dan juga rambut. Kencur memiliki sifat anti-inflamasi, antioksidan, dan antibakteri yang dapat membantu merawat kulit wajah.
Kencur merupakan tanaman rimpang dari keluarga Zingiberaceae (keluarga jahe-jahean) yang dikenal dengan nama ilmiah Kaempferia galanga.
--(Sumber Foto: web/istockphoto)
BACA JUGA:Masyarakat Bengkulu Gemar Cicil Emas, Transaksi Cicilan Tembus Rp14,7 Miliar hingga April 2025
BACA JUGA:HIV di Kota Bengkulu Naik, Bertambah 13 Kasus Baru di Maret 2025
Kencur sering digunakan sebagai bahan dalam masakan, minuman tradisional, serta obat herbal di berbagai negara Asia, termasuk Indonesia.
Berukuran kecil dengan kulit cokelat tipis, daging berwarna putih kekuningan dan mempunyai aroma khas tajam, kencur cukup digemari.
BACA JUGA:Ini 9 Manfaat Kencur untuk Kesehatan, Cek Kandungan Nutrisi dan Tips Konsumsi yang Baik dan Benar
Kencur memiliki kandungan antioksidan, vitamin B1, vitamin C, dan vitamin E.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: