Busui Wajib Tahu Ini, Klaim 5 Manfaat Sayur Katuk untuk Kesehatan, Bisa Tingkatkan Produksi ASI Lebih Cepat
Busui Wajib Tahu Ini, Klaim 5 Manfaat Sayur Katuk untuk Kesehatan, Bisa Tingkatkan Produksi ASI Lebih Cepat--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - Sayur katuk tawarkan manfaat baik untuk kesehatan, tak kalah pentingnya bagi ibu menyusui bisa tingkatkan produksi ASI.
Bagi kamu yang ingin menjalani hidup sehat bisa mengonsumsi sayur katuk ini sebagai penawarnya, tapi jangan berlebihan agar manfaatnya tetap dirasakan.
BACA JUGA:Buat Teh dari Kayu Manis, Dapatkan 5 Manfaat Ini Ketika Dikonsumsi Oleh Ibu Hamil
BACA JUGA:Yuk Cobain Resep Olahan Minuman Daun Mint, Sayang untuk Dilewatkan Terbukti Nyegerin Lho!
Dengan nama latinnya sauropus androgynus sayur katuk ini berasal dari Asia Tenggara yang kemudian populer di Indonesia.
Diketahui sayuran jenis ini dapat umbuh subur di dataran rendah atau sekitar 120 meter di atas permukaan laut dan kerap dipanggil sayur manis oleh masyarakat.
Sayur katuk biasanya diolah menjadi berbagai macam masakan seperti ditumis, direbus, atau bahkan disantan, karena rasanya yang diidentik dengan rasa manis sehingga saat diolah sangatlah lezat untuk dinikmati.
Tak terlepas dari kandungan nutrisi dalam sayur katuk tersimpan vitamin c, serat, antiradang, dan berbagai sifat antioksidan lainnya.
Sehingga dari kandungan nutrisi inilah sayur katuk memilki manfaat baik untuk kesehatan.
BACA JUGA:Efek Samping Makan Garam Berlebihan, Cek di Sini! Bisa Bikin Kembung
BACA JUGA:Gampang Banget! Ini Cara Olah Daun Mint Jadi Obat Herbal Tradisional, Salah Satunya Direbus
Lantas apa saja manfaat sayur katuk untuk kesehatan?
Dilansir dari beberapa artikel, berikut ini telah BETV rangkum 5 manfaat yang ditawarkan sayur katuk dalam menjaga kesehatan.
BACA JUGA:Kaya Akan Berbagai Vitamin, Inilah Manfaat Daun Mint untuk Kecantikan, Wajib Diketahui!
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:


