Sayur Bayam Ini Baik untuk Bumil, Cek Manfaat di Sini! Dipercaya Dapat Meningkatkan Imunitas Tubuh
Ilustrasi. Sayur bayam ini baik untuk bumil, cek manfaat di sini! Dipercaya dapat meningkatkan imunitas tubuh.--(Sumber Foto: Doc/BETV)
BETVNEWS - Ada beberapa manfaat konsumsi sayur bayam untuk ibu hamil yang perlu diketahui di sini.
Sayur bayam ini dipercaya dapat meningkatkan imunitas tubuh ibu hamil, berkat kandungan yang ada di dalamnya.
Terlalu banyak konsumsi sayur bayam tidak baik untuk kesehatan ibu hamil, sehingga perlu memperhatikan asupannya.
Diketahui ibu hamil memerlukan banyak nutrisi, untuk itu sayur bayam bisa menjadi alternatif yang baik dalam menjaga tubuh tetap sehat.
Makanan sehat ini memiliki dua jenis yakni bayam hijau (Spinacia oleracea) dan bayam merah (Amaranthus tricolor).
Tumbuhan bayam ini memiliki beberapa kandungan yang baik untuk kesehatan, seperti serat, magnesium, vitamin A, vitamin C, protein, kalium, dan asam folat.
BACA JUGA:Cek Minuman Buah Markisa Ini! Mudah Dibuat dan Menyegarkan
BACA JUGA:Konsumsi Buah Markisa Baik untuk Daya Tahan Tubuh, Cek Fakta Menariknya di Sini
Bahkan sayur bayam dapat diolah menjadi berbagai jenis olahan, cukup siapkan bahan yang dibutuhkan dan aman untuk ibu hamil.
Berikut ini telah dirangkum BETV mengenai beberapa manfaat sayur bayam yang baik untuk kesehatan tubuh.
Manfaat sayur bayam untuk kesehatan ibu hamil
1. Meningkatkan imunitas tubuh
Manfaat yang dapat ibu hamil rasakan yakni sayur bayam bisa meningkatkan imunitas tubuh.
Hal ini berkat kandungan vitamin C yang tinggi yang ada di dalamnya, sehingga bumil perlu konsumsi makanan satu ini.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:


