Begini Tanggapan Masyarakat Bengkulu dalam Penggunaan Aplikasi MyPertamina

Rabu 08-02-2023,22:55 WIB
Reporter : Andita/Tim Liputan
Editor : Wizon Paidi

BACA JUGA:Penting! Mengganti Puasa Ramadhan Dilarang pada 4 Jenis Hari Ini

Rayan, salah satu masyarakat memberikan pendapat mengenai penggunaan aplikasi MyPertamina ini.

"Bagus juga itu, seandainya minyak kosong bisa stabil kuotanya. Kalau tidak seperti itu, nanti orang mengisi (BBM) 2 atau 3 kali per hari" ujarnya.

BACA JUGA:Deteksi Dini Kanker Serviks dan Payudara

Untuk masyarakat pengguna kendaraan roda 4 dihimbau agar segera mendaftar melalui MyPertamina atau dapat mendaftar secara langsung ke SPBU Pertamina. 

Jika ingin mendaftar kamu harus menyiapkan beberapa dokumen untuk nantinya di-upload yaitu Foto KTP, Foto Diri, Foto STNK depan belakang, Foto Kendaraan (tampak keseluruhan) dan Foto kendaraan dari depan yang tampak nomor polisi.

(*)

Kategori :