Meski tampilannya tidak semodern mobil Mercy terbaru, namun bentuk visualnya yang unik sekaligus menampilkan kemewahan dan eksklusivitas gaya resmi, berhasil menyita perhatian para pecinta mobil klasik dari seluruh dunia.
Sebab, sejak dahulu kala, mobil ini sudah masuk dalam golongan mobil mewah yang sangat disukai para kolektor mobil klasik, begitu juga dengan kolektor mobil Mercedes Benz itu sendiri.
BACA JUGA:9 Tanggal Lahir Paling Berkarisma, Gampang Dapat Jodoh, Ada Tanggal Lahirmu?
5.Volkswagen Combi
Posisi kelima dalam daftar mobil klasik terpopuler di Indonesia ditempati oleh Volkswagen Combi, atau yang dikenal dengan VW Combi.
Mobil besutan Volkswagen tahun 1935 di Jerman hingga saat ini masih mendapat tempat di hati para pecinta mobil baik tua maupun muda.
Hal yang menarik dari mobil ini adalah Volkswagen Combi masih sering digunakan sebagai perlengkapan modifikasi kebutuhan perjalanan seluruh keluarga, tidak hanya di Indonesia tetapi juga di seluruh dunia.
BACA JUGA:Banjir Aura! 3 Shio Paling Karismatik, Membuat Semua Orang Terpikat
6. Jeep Willys
Mobil selanjutnya yang masuk dalam daftar mobil klasik terpopuler di Indonesia adalah Willys Jeep.
Mobil bekas yang harganya sekitar Rp 48 jutaan ini hingga kini masih menjadi mobil dengan reputasi yang baik, untuk kelas mobil klasik.
Tak hanya itu, mobil ini juga erat kaitannya dengan sejarah pertempuran, karena digunakan sebagai alat transportasi pada masa perang dunia pertama dan kedua.
Oleh karena itu, tidak heran jika para pecinta mobil yang memiliki mobil ini merasa sangat bangga.
Selain itu, mobil ini juga memiliki klub tersendiri di Indonesia yang dikenal dengan bangga menampilkan eksistensi dan nilai sejarah yang melekat pada mobil ini.
BACA JUGA:Ramalan Zodiak 2 Juni 2023, Gemini dan Libra Rezekinya Anti Seret
7. Holden Kingwood