Harganya Bikin Sesak Napas! Inilah 4 Koin Kuno Paling Dicari Kolektor di Dunia, Berminat Koleksi?

Senin 12-06-2023,15:12 WIB
Reporter : Tria
Editor : Wizon Paidi

Koin ini dibanderol dengan harga US$7,5 juta atau setara Rp108,4 miliar.

BACA JUGA:Harga Koin Kuno Rp50 Komodo Tembus Rp2.500.000, Begini Cara Jual ke Kolektor Agar Cepat Laku!

3. Brasher Doubloon (1787)

Koin Brasher Doubloon kebarnya dicetak pada tahun 1787 oleh Amerika Serikat untuk meyakinkan negara bagian New York.

Koin tersebut diterbitkan untuk mengganti bahan pembuatan koin yang awalnya berasal dari emas, kemudian beralih ke tembaga. 

Koin dibanderol dengan harga sekitar US$7,4 juta atau sekitar Rp105,5 miliar. 

BACA JUGA:Punya Koin Kuno Rp500 Gambar Melati? Harganya Bisa Capai Rp5.000.000 Loh, Begini Cara Jualnya!

4. Edward III Florian (1313-1377)

Koin Edward III Florian diterbitkan pada masa Edward III, yakni dari 13 November 1312 sampai 21 Juni 1377.

Koin ini menjadi incaran para kolektor dan dihargai sekitar US$6,8 juta atau sekitar Rp96,9 miliar. 

BACA JUGA:Koin Kuno Rp1 Jadi Rebutan! Harganya Melambung Berkali-kali Lipat, Cek Segera!

Fantastis bukan? Tertarik untuk ikut berburu koin-koin di atas?

Demikian beberapa koin yang paling banyak diburu oleh kolektor dunia. 

Semoga bermanfaat. (*)

Baca dan Cari Artikel Lainnya di  Google News 

Kategori :