Berkah Para Ibu! Bansos PKH Balita Rp3.000.000 Alhamdulillah Cair, Cek Jadwal dan Penerimanya Sekarang

Sabtu 17-06-2023,16:00 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

PKH diharapkan dapat berkontribusi secara signifikan dalam menurunkan jumlah penduduk miskin, menurunkan ketimpangan dan meningkatkan Indeks Pembangunan Manusia.

Hal ini supaya anak balita terhindar dari kurangnya gizi atau stunting.

Bansos PKH akan berbentuk dalam Bantuan Langsung Tunai (BLT) maupun BLT non tunai.

BACA JUGA:Alhamdulillah Cair! Anak Sekolah Bisa Terima Bansos hingga Rp1.000.000, Nama Kamu Termasuk?

Pemberian bansos ternyata berdampak cukup besar, terlebih untuk para penerima manfaat yang memiliki balita.

Bansos ini diharapkan mampu membantu KPM memenuhi dan mencukupi gizi si kecil dan mampu menunjang biaya kesehatannya.

BACA JUGA:Kabar Baik! Bansos PKH dan BPNT Cair Juni 2023, Cek Cara Daftar di DTKS Kemensos Secara Online!

Penerima bansos PKH pun terbagi dalam 7 macam kategori.

Salah satunya terdapat kategori yang memang dipusatkan atau difokuskan untuk pemenuhan gizi balita dengan jumlah yang akan diterima oleh KPM sebesar Rp3.000.000 per tahun.

BACA JUGA:Juni Berkah Alhamdulillah! Bansos BPNT Rp600.000 Cair Via Kantor Pos, Cek Nama Kamu Sekarang

Sehingga dalam penyaluran bansos PKH untuk balita, pemerintah menyalurkan Rp.750.000 disetiap tahapnya.

Tidak semua masyarakat bisa mendapat bantuan ini.

Ada beberapa syarat dan juga ketentuan bagi penerima bansos.

BACA JUGA:Untuk Para Ibu Alhamdulillah! Bansos PKH Balita Cair Hingga Rp3.000.000, Cek Penerimanya Sekarang.

Persyaratan Penerimaan Bansos Balita Kategori Bansos PKH ini ditujukan bagi Warga Negara Indonesia (WNI) yang memiliki balita berusia 0 sampai dengan 6 tahun.

Selanjutnya, program bansos balita ini dikhususkan bagi masyarakat yang berasal dari keluarga kurang mampu atau rentan yang telah terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Kategori :