Daftar Peluang Formasi, CPNS 2023 Lulusan SMA, Lengkap Dengan Link Pendaftaran

Minggu 23-07-2023,10:39 WIB
Editor : Ria Sofyan

* PPPK tenaga kesehatan sebanyak 12.719 formasi.

* PPPK tenaga teknis lain sebanyak 15.205 formasi.

BACA JUGA:Cek Jadwal Terbaru Pembukaan Seleksi CPNS 2023, Lengkap dengan Syarat dan Cara Daftarnya

Pemerintah Daerah total 945.373 formasi:

* PPPK Guru 580.202 formasi.

* PPPK tenaga kesehatan 327.542 formasi.

* Sekolah kedinasan 6.259 formasi.

BACA JUGA:20 Contoh Soal SKD CPNS 2023 Bagian TKP, Lengkap dengan Jawabannya

Kemudian muncul pertanyaan, apakah lulusan SMA bisa ikut CPNS 2023? 

Bukan hanya itu saja, berkaca dari pelaksanaan seleksi sebelumnya, pemerintah tidak hanya membuka CPNS 2023 untuk lulusan sarjana melainkan lulusan SMA juga punya  kesempatan yang sama.

Terlebih formasi CPNS 2023 sekolah kedinasan telah dibuka sebanyak 6.259.

BACA JUGA:Intip Daftar Gaji dan Tunjangan PNS Terbaru Sebelum Daftar CPNS 2023, Tertinggi Hampir Rp6.000.000

Berikut peluang formasi, CPNS 2023 bagi lulusan SMA disertai link pendaftaran, yang telah disusun BETVNEWS.

BIN

Badan Intelijen Negara (BIN) membuka lowongan CPNS 2023 bagi lulusan SMA SMK sederajat sebanyak 200 formasi. 

Formasi ini akan diisi dengan jabatan sebagai pranata komputer pelaksana pemula pada Sub Direktorat Liaison, Direktorat Kerjasama Internasional, dan Deputi Bidang Intelijen Luar Negeri.

Kategori :