Ruang Keuangan dan Sekertaris KPU Kaur Digeledah Kejari

Selasa 19-09-2023,11:30 WIB
Reporter : Dedi Kaur
Editor : Ria Sofyan

BENGKULU, BETVNEWS - Penyidik Kejari (Kejaksaan Negeri) Kaur melakukan penggeledahan di ruang Keuangan dan Sekretaris KPU Kaur  pada Selasa 19 September 2023 pagi. 

Berdasarkan pantauan dilapangan setidaknya 4 orang penyidik Tipikor menggeledah Kantor KPU Kaur terkait dugaan penyimpangan dana Pemilu tahun 2022 lalu. 

Hingga berita ini diturunkan, penyidik Kejari masih melakukan penggeledahan. 

BACA JUGA:Komisioner Bengkulu Utara Diberhentikan Sementara, KPU Provinsi: Tak Pengaruhi Tahapan

Dikonfirmasi Kepala Kejari Kaur M.Yunus, SH., belum dapat menyampaikan keterangan lebih. 

"Ya saat ini tim masih bekerja dilapangan untuk selanjutnya akan kita infokan" kata Kajari Kaur.

(*)

Kategori :