Dana bansos BPNT dapat digunakan penerima manfaat, misalnya untuk membeli kebutuhan pokok seperti beras, telor, buah, daging atau selera lainnya.
Selanjutnya, bansos BPNT tahap 3 dapat dicairkan melalui Bank Himbara dan Kantor Pos sebelum bulan Oktober 2023.
BACA JUGA:Langsung Cair ke Rekening! Cek Penerima Bansos PKH September 2023, Kategori Ini Dapat BLT Rp750.000
Saat mencairkan bantuan tak lupa membawa beberapa dokumen penting lainnya seperti KTP, buku rekening/KKS hingga surat perintah perintah pencairan jika ada.
Bagi KPM yang belum mengetahui apakah nama Anda termasuk sebagai penerima bantuan atau tidak, bisa cek secara online melalui cekbansos.kemensos.go.id.
Caranya pun cukup mudah cukup lewat HP saja Anda bisa sudah bisa melakukannya.
Berikut cara cek penerima bansos BPNT tahap 3 2023 melalui HP.
1. Login ke laman website cekbansos.kemensos.go.id,
2. Sediakan kartu identitas berupa KTP sebagai rujukan mengisi data,
3. Masukkan data alamat lengkap sesuai yang diminta,
4. Isilah nama secara lengkap sesuai yang tercantum di KTP,
5. Isilah kode captcha yang muncul di kolom tersebut,
6. Lalu, klik bagian 'Cari Data', dan