Tak Kunjung Terima Bansos BPNT dan PKH 2023? Inilah Alasan Mengapa Belum Mendapatkan Bantuan, Cek Segera!

Senin 25-09-2023,15:00 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

BACA JUGA:Akan Cair Lagi Oktober! Cek Cara Daftar Bansos PKH dan BPNT 2023 di Sini, Dapat Uang Gratis hingga Rp3 Juta

2. Tak terdaftar di DTKS Kemensos

Tidak terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kemensos juga menjadi salah satu faktor mengapa bansos tidak dapat disalurkan.

Selain itu perlu diketahui bahwa bansos BPNT dan PKH 2023 hanya akan diterima oleh 29 juta keluarga miskin yang telah terdaftar di data Kemensos tersebut.

BACA JUGA:Cek Penerima Bansos BPNT 2023 Tahap 5, Cair Langsung ke Rekeningmu Rp400 Ribu, Klik cekbansos.kemensos.go.id

Walaupun kamu merupakan penerima manfaat yang layak, namun tidak terdaftar di DTKS, tetap saja tidak bisa mendapatkan bansos.

Untuk itu, pastikan bahwa data diri keluarga sudah terdaftar di DTKS sebelum mencairkannya.

Jika kamu merasa masuk ke dalam salah satu kategori penerima manfaat, namun belum terdaftar, kamu bisa mengajukan penerimaan bansos kepada pihak berwenang seperti Desa/Kelurahan.

BACA JUGA:Cek Jadwal Terbaru Bansos PKH 2023, Tak Lupa Begini Cara Intip Daftar Penerimanya, Dana Cair Hingga Rp3 Juta

3. Bansos dinilai tidak tepat sasaran

Kementerian sosial secara cepat memperbaharui data calon penerima bansos.

Proses pendataan inilah yang juga menjadi faktor mengapa bansos BPNT dan PKH tidak kunjung disalurkan.

BACA JUGA: Alhamdulillah! Bansos PKH 2023 Kategori Pendidikan Cair Hingga Rp2 juta, Cek Nama Kamu Sekarang

Kerena banyak kasus bansos salah sasaran, Kemensos sangat mewanti-wanti kejadian ini agar tidak terulang.

Bansos BPNT dan PKH seharusnya ditujukan untuk masyarakat tidak mampu, namun karena banyak data yang tidak valid serta banyak oknum yang tidak jujur, mengharuskan masyarakat yang seharusnya dapat menjadi tidak mendapatkan bantuan.

BACA JUGA:Cek Segera! Inilah 3 Kategori Dengan Beberapa Kriteria yang Berhak Menerima bansos PKH 2023

Kategori :