Auto Berkilau! Sabun Cair Ternyata Bisa Mengembalikan Warna Emas Putih yang Menguning, Begini Caranya

Selasa 14-11-2023,11:03 WIB
Reporter : Merita
Editor : Wizon Paidi

BACA JUGA:Jangan Sampai Salah! Ini 4 Perbedaan Emas Putih dan Perak Lengkap dengan Ciri-Cirinya, Wajib Tahu Sebelum Beli

3. Bersihkan Sisa Noda dengan Lap Khusus

Setelah itu, kamu kamu harus mengelap bagian lauar emas putih agar lebih bersih. Hal ini penting dilakukan karena noda yang terdapat pada emas putih biasanya tidak langsung terbawa dalam laritan air sabun.  Lakukan penghilangan sisa noda dengan lap secara lembut dan jangan terlalu kasar agar tidak merusak emasnya. 

4. Keringkan Perhiasan

Langkah selanjutnya adalah pengeringan. Pastikan semua noda sudah terangkat baru setelah itu kamu dapat mengeringkan emas putih yang sebelumnya basah karena direndam dengan air sabun.

BACA JUGA:Harga Buyback Emas Batangan Galeri24 Terpantau Diam di Tempat Seharga Rp972.000 per Gram, Berikut Rinciannya

Pakailah lap yang lembut dan pastikan dalam keadaan kering. Selain itu, kamu juga bisa mengeringkan emas putih terseut dengan cara diangin-anginkan sehingga meminimalisir resiko emas tergores oleh lap.

5. Perhatikan Waktu Perendaman

Cara di atas dapat mengembalikan kilau emas putih yang menguning. Namun, kamu harus memperhatikan waktu pada saat perendaman. Hal ini karena lama waktu perendaman antara emas putih yang memiliki permata berbeda dengan emas putih yang polos tanpa tambaha permata.

BACA JUGA:Berikut Rincian Harga Buyback Emas UBS di Pegadaian Hari Ini Senin 13 November 2023, Termurah Rp485.000 Ribu

Merendam emas putih yang memiliki permata direkomendasikan dalam waktu 10-15 menit saja, hal ini dilakukan agar permata pada emas tidak rusak atau lepas. Berbeda dengan emas putih yang tidak memiliki permata, kamu bisa melakukan perendaman lebih lama atau sekitar 30 menit.

Demikian informasi mengenai cara dan langkah-langah membersihkan emas putih yang menguning. Semoga bermanfaat.(*)

Kategori :