Cukup Siapkan KTP, Limit Kredit Paylater BCA Cair Sampai Rp20 Juta, Cek Cara Pengajuannya Lewat myBCA

Jumat 16-02-2024,18:30 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

BACA JUGA:Limit 20 Juta! Begini Cara Menggunakan PayLater BCA di MyBCA, Ada Promo Bunga 0 Persen hingga 31 Maret 2024

Cukup siapkan KTP (Kartu Tanda Penduduk) sebagai dokumen wajib, simak cara pengajuannya melalui aplikasi myBCA.

Cara pengajuan BCA Paylater

1. Pilih menu Paylater di aplikasi myBCA.

2. Baca Ringkasan Informasi Produk, kemudian klik checklist pernyataan dan klik Aktifkan.

3. Foto KTP mu sesuai dengan garis bantu yang disediakan.

4. Foto tanda tangan sesuai garis bantu yang disediakan.

5. Masukkan no rekening.

6. Baca lengkap Syarat dan Ketentuan, kemudian klik Setuju.

7. Masukkan PIN untuk konfirmasi registrasi Paylater.

8. Paylater sudah selesai diajukan.

BACA JUGA:Mudah Banget! Ini Syarat dan Cara Aktifkan PayLater BCA di MyBCA, Langsung Nikmati Limit hingga Rp20 Juta!

Selain itu, perlu diketaui bahwa sebelum mendaftar Paylater BCA, ada syarat yang harus dipenuhi.

Sebab, apabila tidak memenuhi syarat tersebut, kemungkinan pengajuanmu akan ditolak.

BACA JUGA:Lebih Praktis! Pinjam di Paylater BCA 2023 Limit hingga Rp20 Juta, Bebas Bunga dan Bisa Bayar Belakangan

Berikut adalah syarat pengajuan Paylater BCA, yakni:

Kategori :