Serupa Tapi Tak Sama, Inilah Perbedaan Antara PayLater dan Pinjaman Online yang Perlu Kamu Ketahui

Senin 11-03-2024,21:00 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan

BETVNEWS - Perbedaan antara paylater dan juga pinjaman online atau dikenal sebagai isitilah pinjol mungkin tidak terlalu terlihat lantaran banyak orang yang menganggap jika keduanya merupakan hal yang sama. 

BACA JUGA:Sebaiknya Hindari! Inilah Resiko yang Akan Terjadi Jika Layanan Shopee PayLater Telat Bayar

Padaal, paylater dan pinjol merupakan dua hal yang berbeda. Saat ini layanan paylater telah banyak berkembang di Indonesia yang datang dari berbagai macam perusahaan yang bergerak di bidang keuangan. 

PayLater sendiri merupakan layanan yang memberikan kesempatan kepada penggunanya untuk melakukan pinjaman yang dapat dilunasi nanti dengan cara dicicil atau diangsur. 

BACA JUGA:Dapat Pengaruhi Skor Kredit Jangka Panjang, Hati-hati dengan 5 Bahaya Penggunaan Layanan PayLater Ini

Secara istilah, keduanya memiliki makna yang berbeda. Pinjol merupakan singkatan dari pinjaman online sementara paylater merupakan layanan yang dibayar nanti.

Pinjol seringkali dinilai lebih fleksibel dibandingkan dengan pinjaman lainnya lantaran pengguna dapat mengajukan pinjaman dengan jumlah yang bervariasi sesuai kebutuhan dan kemampuan pengembalian. 

BACA JUGA:Beri Kemudahan Dalam Berbelanja, Ini Cara Mengaktifkan Paylater Kredivo, Cek Syaratnya Hanya di Sini

Di dalam dunia pinjol terdapat dua puihak utama yaitu pemberi pinjaman dan juga penerima pinjaman. 

Keduanya memang menawarkan hal yang sama, yaitu kemudahan dalam transaksi keuangan. Meski demikian, terdapat pula perbedaan antara keduanya sehingga tidak bisa dianggap hal yang sama. 

BACA JUGA:Paylater Kredivo Bisa Pinjam Hingga Limit Rp20 Juta? Bisa, Penuhi Syarat Ini Jika Ingin Cepat Acc

Untuk itu, berikut telah BETV rangkum informasi mengenai perbedaan paylater dan pinjol yang dapat kamu simak dalam artikel berikut. 

Perbedaan PayLater dan Pinjol

1. Perbedaan dari Segi Metode Transaksi

Perbedaan yang pertama datang dari segi metode transaksi. Paylater memungkinkan penggunanya untuk dapat melakukan pembiayaan terkait suatu pembelian. 

Kategori :