BACA JUGA:Amalan Doa Nabi Yusuf Ini Bisa Buat Wajah Bercahaya, Simak Bacaannya di Sini!
8. Doa saat menghadapi kesedihan yang mendalam
Allahumma rahmataka arjufala tiknii ila nafsii thorfata'ainin, wa ashlihlii syaknii kullahu, la ilaha illa anta
"Ya Allah, aku mengharapkan (mendapat) rahmat-Mu, oleh karena itu jangan Engkau biarkan diriku sekejap mata (tanpa pertolongan atau rahmat dari-Mu). Perbaikilah seluruh urusanku, tiada Tuhan yang berhak disembah selain Engkau." (HR. Abu Dawud 4/324).
9. Doa ketika ada petir
Subhanalladzii yusabbihurra'du bihamdihi walmalaikatu minkhiifatihi
"Mahasuci Allah yang petir dan para malaikat bertasbih dengan memuji-Nya karena rasa takut kepada-Nya." (HR. Bukhari dalam Adabul Mufrod no.723).
BACA JUGA:Amalkan Bacaan Dzikir dan Doa Ini, Rutinkan Setiap Setelah Sholat Fardhu, Auto Hati Makin Tenang
Inilah beberapa doa yang dapat kamu panjatkan sehari-hari, dapat juga meminta dimudahkan dalam hidup, semoga bermanfaat.(*)