Ingin Punya Berat Badan Ideal? Ini 10 Tips Diet Cepat yang Sehat, Kamu Harus Coba

Senin 15-04-2024,05:00 WIB
Reporter : Merita
Editor : Wizon Paidi

BETVNEWS - Bagi kamu yang ingin punya berat badan ideal wajib coba tips diet cepat yang sehat ini, salah satunya dengan mengukur Body Mass Index (BMI).

Diet merupakan proses penurunan berat badan dengan menjalani hidup sehat mulai dari mengatur makanan yang dikonsumsi hingga kebiasaan sehari-hari agar lebih sehat.

Selain itu, diet dilakukan dengan tujuan agar tubuh lebih sehat dan terhindar dari obesitas sehingga meminimalisir kemungkinan mengidap penyakit kronis seperti gangguan jantung atau gula darah.

BACA JUGA:Baik untuk Kesehatan Mata, Ini 8 Manfaat Alpukat yang Perlu Kamu Tahu! Cek di Sini Kandungannya

Diketahui ada beberapa hal yang bisa kamu lakukan untuk mendapatkan berat badan yang ideal, tentunya dengan diet sehat.

Salah satu tips diet yang harus dan wajib kamu lakukan adalah mengukur Body Mass Index (BMI). Hal ini bertujuan untuk menentukan berapa banyak berat badan yang akan diturunkan dan nutrisi seperti apa yang harus dikonsumsi.

Oleh karena itu mengukur Body Mass Index adalah langkah awal untuk memulai proses penurunan berat badan.

Melansir dari siloamhospitals.com, berikut tips diet cepat yang sehat agar punya berat badan ideal:

BACA JUGA:Baik untuk Kesehatan Kulit, Ini 6 Manfaat Minum Air Rebusan Daun Alpukat, Kamu Perlu Tahu!

1. Mengukur Body Mass Index (BMI)

Tips diet cepat yang sehat pertama adalah dengan mengukur Body Mass Index (BMI). Proses diet dapat mulai dilakukan jika kamu sudah mengetahui apaka berat badan kamu berlebih atau tidak, salah satu cara menentukannya dengan mengukur index masa tubuh atau Body Mass Index.

Selain itu, hal ini dilakukan untuk menentukan berapa banyak berat yang harus diturunkan dan nutrisi seperti apa yang boleh dikonsumsi.

BACA JUGA:Bukan Hanya Fisik, Ini 4 Manfaat Puasa untuk Kesehatan, Salah Satunya Dapat Kurangi Kecemasan

2. Makan Secukupnya

Tipes diet cepat yang sehat selanjutnya adalah dengan makan secukupnya. Diet bukan berarti tidak boleh makan sama sekali, disinilah orang banyak salah kapra terhadap definisi diet yang seharusnya.

Kategori :