50 Instansi Sudah Buka Formasi CPNS 2024, Ada Lembaga Pusat dan Daerah, Ini Rinciannya

Sabtu 18-05-2024,14:10 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan

40. Pemerintah Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB) 

  • CPNS: 9 formasi guru, 13 tenaga kesehatan, dan 80 tenaga teknis 
  • PPPK: 96 guru, 87 tenaga kesehatan, 341 formasi khusus tenaga harian kontrak (THK) atau kategori II (K2), dan 59 non-THK

BACA JUGA:Kabar Baik! Bupati Seluma Sebut 100 Kuota CPNS dan 550 PPPK Dibuka untuk Lulusan SMA

41. Pemerintah Kabupetan Bima, NTB 

  • CPNS: 100 formasi 
  • PPPK: 2.050 formasi

42. Pemerintah Kabupetan Lembata, Nusa Tenggara Timur (NTT) 

  • CPNS: 500 tenaga kesehatan, 1.000 tenaga teknis 
  • PPPK: 89 guru, 87 tenaga kesehatan, dan 900 tenaga teknis

43. Pemerintah Kabupetan Manggarai Barat, NTT 

  • CPNS: 312 formasi tenaga kesehatan dan 439 tenaga teknis 
  • PPPK: 1.075 guru, 77 tenaga kesehatan, dan 641 tenaga teknis

BACA JUGA:Kabupaten Seluma Dapat Jatah 2.554 Kuota CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

44. Pemerintah Kabupetan Nagekeo, NTT 

  • CPNS: 102 formasi tenaga kesehatan dan 332 tenaga teknis 
  • PPPK: 201 guru, 503 tenaga kesehatan, dan 290 tenaga teknis

45. Pemerintah Kabupetan Rote Ndao, NTT 

  • CPNS: 948 tenaga kesehatan dan 482 tenaga teknis 
  • PPPK: 240 guru, 64 tenaga kesehatan, dan 725 tenaga teknis 

46. Pemerintah Kabupetan Timor Tengah Utara, NTT 

  • CPNS: 125 formasi 
  • PPPK: 875 formasi

BACA JUGA:Bengkulu Segera Laksanakan Perekrutan CASN, Berikut Rincian Kuota Formasi CPNS dan PPPK 2024

47. Pemerintah Kabupetan Biak Numfor, Papua 

  • CPNS: 331 formasi 
  • PPPK: 100 formasi

48. Pemerintah Kabupetan Sorong Selatan, Papua Barat Daya 

  • CPNS: 275 formasi umum dan 546 formasi khusus honorer

49. Pemprov Papua Selatan 

  • CPNS: 800 formasi untuk orang asli Papua (OAP) dan 200 formasi untuk non-OAP

50. Pemerintah Kabupetan Mappi, Papua Selatan 

  • CPNS: 150 formasi 
  • PPPK: 2.637 formasi

BACA JUGA:Ini Informasi Terbaru Perekrutan CPNS dan PPPK Pemprov Bengkulu Tahun 2024

Demikian sejumlah instansi yang telah membuka formasi untuk CPNS 2024 ini. Untuk informasi lebih lanjut mengenai formasi ini, kamu dapat memeriksanya di laman resmi SSCASN BKN. Semoga bermanfaat!(*)

Kategori :