Deteksi Penyakit Jantung Sejak Dini Melalui 5 Gejala Ini, Salah Satunya Keringat Berlebih

Jumat 14-06-2024,12:47 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan

Mereka yang mengalami penyakit jantung perlu waspada lantaran dapat menimbulkan resiko komplikasi dan paling sering ditandai oleh kondisi kaki yang bengkak terutama pada bagian pergelanfan dan punggung kaki. 

BACA JUGA:Penderita Jantung Perlu Hindari 8 Makanan Ini, Jangan Konsumsi Hidangan Kandungan Lemak Jenuh

Kondisi ini terjadi akibat adanya penumpukan cairan dan biasanya terjadi saat seseorang mengalami gagal jantung kongestif dimana salah satu atau kedua bilik jantung bagian bawah kehilangan daya memompa darah. 

Oleh sebab itu, kondisi ini akan beribas pada cairan yang menumpuk di bagian kaki. 

BACA JUGA:Aman untuk Penderita Jantung, Ini 6 Makanan Sehat yang Direkomendasikan

4. Sleep Apneu/Mendengkur Keras

Meski mendengkur merupakan hal yang normal terjadi pada manusia, namun jika kamu mendengkur keras maka hal ini perlu diwaspadai karena bisa menjadi tanda jika jantung bermasalah. 

Kamu perlu mewaspadai dengkuran keras bahkan seperti terengah=engah atau gejala sleep apnea yang menyebabkan kondisi henti nafas sejenak selama beberapa kali saar tidur. 

BACA JUGA:Sederet Manfaat Jamur Tiram untuk Kesehatan Tubuh, Ternyata Mujarab Kurangi Risiko penyakit Jantung

Hal ini karena kondisi tersebut dapat memberikan tekanan lebih pada jantung sehingga dapat mempengaruhi kondisi kesehatan jantung. 

5. Keringat Berlebih

Gejala berikutnya yang terlihat pada penderita penyakit jantung adlaah berkeringan berlebih meski tidak melakukan aktivitas atau sedang beristirahat. 

BACA JUGA:5 Manfaat Minyak Almond untuk Kesehatan, Baik untuk Jantung hingga Ampuh Atasi Stretchmark

Biasanya kondisi ini dikenal sebagai tanda awal terjadinya serangan jantung lantaran pembuluh darah mengalami penyempitan sehingga otot antung akan kekurangan oksigen. 

Kondisi ini kemudian menyebabkan iskemia dan dapat memicu terjadinya keringa berlebih serta mual dan muntah karena merasa tidak nyaman. 

BACA JUGA:Baik bagi Jantung! Buah Nangka Tawarkan 7 Manfaat Ini untuk Kesehatan, Cek di Sini

Kategori :