2. Hindari Makanan Olahan
Cara mencegah obesitas pada remaja berikutnya adalah dengan menghindari makanan olahan atau junk food.
Hal tersebut karena junk food mengandung kalori, gula, dan lemak tinggi yang merupakan penyebab utama penyebab obesitas atau berat badan berlebih.
Selain junk food, makanan yang mengandung tepung, roti putih, nasi, soda, kue kering, dan makanan tinggi lemak lainnya juga perlu dihindari untuk mencegah penumpukan berat badan.
Namun hal tersebut bukan berarti saat remaja tidak boleh mengkonsumsi makanan yang disebutkan sebelumnya, tapi harus diperhatikan jumlahnya.
BACA JUGA:Cakap Turunkan Kolesterol, Daun Mahoni Tawarkan 8 Manfaat Ini untuk Kesehatan
3. Batasi Asupan Gula
Cara mencegah obesitas pada remaja selanjutnya adalah dengan membatasi asupan gula. Seperti yang disampaikan sebelumnya bahwa gula termasuk salah satu penyebab obesitas yang paling tinggi.
Hal tersebut karena gula dapat menambah berat badan, jika konsumsi gula tidak dibatasi makan berat badan akan lebih susa dikontrol.
Salah satu cara membatasi asupan gula adalah dengan mengontrol asupan makanan dan minuman manis seperti kue, minuman bersoda, jus buah kemasan, serta alkohol.
4. Cukupi Waktu Tidur dan Cairan Dalam Tubuh
Selain mengurangi asupan gula, memiliki waktu tidur yang cukup juga menjadi salah satu cara mencegah obesitas.
Hal tersebut karena mwncukupi waktu tidur dapat membantu mengintrol berat badan agar tetap stabil. Namun tidak hanya itu, kamu juga perlu menerapkan pola hidup sehat yang laun seperti rutin berolaraga, mengkonsumsi makanan sehat seperti buah dan sayur, dan banyak minum air mineral agar cairan yang dibutuhkan tubuh tetap terpenuhi.
Dengan bentu kalori di salam tubuh dapat dibakar dengan sempurna sehingga berat badan menjadi terkontrol.