Ampuh Menjaga Sirkulasi Darah, Cek Manfaat Lain Donor Darah untuk Wanita di Sini

Kamis 04-07-2024,08:28 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

Inilah kenapa donor darah dapat memperpanjang usia seseorang.

BACA JUGA:Ini 8 Penyakit yang Sebabkan Stroke, Darah Tinggi hingga Faktor Usia

5. Bisa meningkatkan produksi sel darah merah

Manfaat lainnya yakni dengan melakukan donor darah, sel darah merah akan mengalami pengurangan.

Sebagai ganti jumlah darah yang hilang, dari sumsum tulang ini akan menghasilkan sel-sel darah merah. Kemudian disertai oleh hemoglobin yang baru dan sehat.

Melalui proses penggantian sel-sel darah merah yang membutuhkan waktu hingga beberapa minggu.

Darah akan mengangkut oksigen secara lebih efektif, setelah tubuh kamu sudah memperoleh sel-sel darah merah baru, sehingga tubuh kamu akan menjadi lebih bugar dan juga sehat.

BACA JUGA:7 Manfaat Daun Kemangi untuk Kesehatan, Dipercaya Ampuh Menurunkan Gula Darah

Ada beberapa hal yang harus kamu perhatikan saat sebelum menjalani donor darah, yakni:

- Sudah mengetahui syarat untuk donor darah

- Memastikan tubuh dalam kondisi yang sehat

- Makanlah makanan yang sehat sebelum donor darah dilakukan

- Minumlah air putih lebih banyak dari biasaya

- Tak menjalani aktivitas fisik yang berat

- Tidur yang cukup

- Menyiapkan mental

Kategori :