Berikut Sederet Manfaat Brokoli untuk Kesehatan, 5 Penyakit Ini Dijamin Teratasi

Jumat 12-07-2024,10:21 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Ria Sofyan

Manfaat mengonsumsi brokoli yang pertama adalah dapat mencegah pertumbuhan sel kanker. Percepatan penyebaran sel kanker ini disebabkan oleh sel abnormal yang sering dikaitkan dengan stres oksidatif.

Senyawa sulforaphane yang terkandung di dalam brokoli ini dapat bertindak melawan pembentukan kanker.

Nah, rajinlah mengonsumsi brokoli mulai dari sekarang untuk menghindari penyakit berbahaya yang satu ini.

BACA JUGA:Geger, Ibu dan Balita di Kepahiang Ditemukan Tewas Bersimbah Darah di Dalam Rumah

2. Turunkan hingga Hilangkan Kolesterol

Manfaat mengonsumsi brokoli selanjutnya adalah dapat turunkan hingga hilangkan kolesterol dalam tubuh.

Bagi kamu yang punya kolesterol tinggi, mulailah untuk mengonsumsi brokoli. Manfaat brokoli yang direbus sangat efektif mengikat asam empedu yang dihasilkan oleh kolesterol. Hal inilah yang membantu turunkan kadar kolesterol dalam tubuh.

BACA JUGA:Gencarkan Kampanye 'Go Green', Panitia Tabut 2024 Imbau Pengunjung Selalu Jaga Kebersihan

3. Dapat Menjaga Kesehatan Mata

Manfaat mengonsumsi brokoli dapat menjaga kesehatan mata. Kandungan antioksidan lutein yang terkandung di dalam brokoli dapat mencegah risiko gangguan pengelihatan.

Rutin mengonsumsi brokoli dapat menghindari yang namanya sakit mata.

BACA JUGA:5 Cara Hilangkan Jerawat dengan Tomat, Skincare Alami untuk Kulit Berminyak

4. Cegah Asam Urat

Manfaat mengonsumsi brokoli dapat mencegah asam urat. Asam urat merupakan penyakit yang disebabkan oleh radang sendi yang berlebih.

Karena kandungan antioksidan dan vitamin C tinggi, brokoli dapat membantu mengatasi penyakit berbahaya termasuk asam urat ini.

BACA JUGA:10 Manfaat Buah Tomat untuk Kesehatan, Salah Satunya Turunkan Resiko Kanker

Kategori :