Sementara itu, Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah berharap agar seluruh masyarakat Indonesia, khususnya Bengkulu, dapat lebih memahami nilai kebangsaan dan nilai ke-Indonesiaan, disertai dengan pemahaman ilmu agama yang baik.
"Kita harapkan masyarakat Bengkulu, setelah menonton film ini agar dapat memahami nilai kebangsaan dan ilmu Agama," tutup Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah.
(Imron)