Jangan Sepelekan! Ini 7 Bahaya Perut Buncit bagi Kesehatan, Bisa Sebabkan Stroke hingga Serangan Jantung

Jumat 23-08-2024,11:33 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan

Perut buncit juga dapat mempengaruhi kesehatan pernapasan karena mengumpulnya lemak di perut menyebabkan lumen atau saluran pada bronkus menjadi sempit. 

Akibatnya, proses keluar masuknya udara ke paru-paru menjadi tersendat dan dapat menyebabkan asma. 

Bukan hanya itu saja, menumpuknya lemak di perut juga dapat membuat diafragma terdorong ke atas sehingga udara akan terperangkap di paru-paru dan menyebabkan paru-paru menjadi mengembang berlebihan dan saluran napas menjadi sempit. 

BACA JUGA:7 Manfaat Jantung Pisang untuk Kesehatan, Dipercaya Ampuh Mengatasi Anemia

BACA JUGA:PAD Lebong dari Sektor PBB-P2 Naik 2 Kali Lipat

Demikian 7 bahaya perut buncit untuk kesehatan tubuh yang perlu kamu waspadai. Yuk mulai hidup sehat dan hempaskan perut buncit. Semoga bermanfaat!

Kategori :