Ingin Konsumsi Daun Meniran sebagai Obat Tradisional? Ini 6 Cara Konsumsinya, Bisa Jadi Infused Water

Selasa 01-10-2024,15:52 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan

Salah satu cara paling umum untuk mengonsumsi daun meniran adalah dengan membuat infused water. 

Cara ini sangat sederhana, kamu hanya perlu mengambil beberapa lembar daun meniran segar, cuci bersih, dan seduh dengan air panas. 

Setelah itu biarkan selama 10-15 menit sebelum disaring dan diminum. Infus ini dapat diminum 1-2 kali sehari untuk mendapatkan manfaatnya, seperti meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan memperbaiki fungsi pencernaan.

BACA JUGA:Kajati Bengkulu Hadiri Deklarasi Pilkada Damai 2024 yang Diinisiasi Korem 041/Gamas

BACA JUGA:Awas! 7 Penyakit Ini Bisa Terjadi Karena Stres, Ada Gangguan Kecemasan hingga Masalah pada Kulit

2. Jus Daun Meniran

Selain membuat infused water, kamu juga bisa membuat jus daun meniran yang merupakan metode efektif untuk pengobatan. 

Kamu hanya perlu mengambil beberapa lembar daun meniran segar, cuci bersih, dan haluskan menggunakan blender dengan sedikit air. 

Setelah itu saring daun meniran untuk mendapatkan jusnya dan minum segar. 

Jus ini kaya akan nutrisi dan dapat membantu detoksifikasi serta meningkatkan kesehatan hati. Namun sbaiknya konsumsi jus ini 1 kali sehari saja. 

BACA JUGA:Jangan Asal Konsumsi! 5 Makanan dan Minuman Ini Picu Darah Rendah, Cek Sekarang

BACA JUGA:Bidang Intelijen Kejati Bengkulu Gelar Rapat Permintaan Target RPD Triwulan IV Tahun 2024

3. Ramuan Tradisional


--(Sumber : iStockPhoto)

Daun meniran juga dapat dijadikan ramuan herbal dengan mencampurkannya dengan bahan alami lainnya, seperti madu atau jahe.

Kamu bisa merebus daun meniran bersama dengan jahe dan sedikit air, lalu menyaringnya sebelum diminum. 

Kategori :