3 Resep Olahan Minuman Jeruk Kalamansi yang Siap Dikonsumsi Kapan Saja, Cocok Buat Takjil Ramadhan Nanti

Sabtu 22-02-2025,14:58 WIB
Reporter : Neng Erlin
Editor : Ria Sofyan
3 Resep Olahan Minuman Jeruk Kalamansi yang Siap Dikonsumsi Kapan Saja, Cocok Buat Takjil Ramadhan Nanti

Bahan-bahan : 

  • 1/2 buah pepaya (700gr)
  • 1 buah nanas
  • 1/2 kg bengkuang
  • 1/2 kg gula pasir
  • 2 liter air
  • 1 buah jeruk nipis (bisa diganti ½sdt citrun)
  • 1 sdt vanili cair
  • 3 buah jeruk kasturi
  • 1 kaleng soda (misal sprite)

Bahan Perendam :

  • Air kapur sirih
  • Air garam

BACA JUGA:Cukup Kumpulkan Koin! Saldo DANA Gratis Cair Langsung Rp222 Ribu di Hari Ini ke Dompet Digital

BACA JUGA:Modal Baca Dapat Saldo DANA Cuma-cuma Lewat 5 Aplikasi Baca Ini, Ada Cashzine hingga BuzzBreak

Cara Membuat :

1. Kupas dan potong pepaya bentuk dadu kemudian rendam dalam air kapur sirih yg bagian beningnya, pastikan semua terendam. 

2. Rendam sekitar 2 jam sampai kaku, cuci bersih dan tiriskan pepaya kemudian sisihkan.

3. Kupas nanas lalu rendam dalam air yg sudah ditambah 1 sdm garam sekitar 10 menit kemudian cuci bersih potong buang tengahnya. Potong kecil-kecil sisihkan nanas

4. Kupas bengkuang dan potong dadu. Sisihkan.

5. Rebus air dan gula sampai mendidih dan gula larut. Masukkan bengkuang kemudian masukkan pepaya, aduk rata. 

6. Tambahkan vanili cair, kemudian tunggu mendidih.

7. Masukkan nanas dan tambahkan perasan jeruk nipis aduk sampai rata. Tidak perlu tunggu mendidih lalu matikan api kemudian dinginkan di lemari es

8. Tambahkan perasan jeruk kasturi yg sudah dibuang bijinya ke dalam potongan-potongan buah lalu aduk sampai rata.

9. Kamu bisa menambahkan air soda dan es batu, aduk rata dan fruit cocktail siap disajikan

BACA JUGA:Terapkan 6 Tips Ini untuk Hindari Penipuan Saldo DANA Gratis, Jangan Klik Link Sembarangan!

BACA JUGA:Terbaru Edisi Akhir Pekan, Klaim DANA Kaget Rp120.000 Lewat Link Resmi, Buruan Sebelum Kehabisan!

Kategori :