Camilan Enak dan Gurih Ini Cocok Dikonsumsi Sehari-hari, Cek Resep Membuat di Sini

Minggu 10-08-2025,22:03 WIB
Reporter : Annisa
Editor : Wizon Paidi

4. Resep biji ketapang

Bahan:

- 500 gram tepung terigu protein sedang

- 125 gram margarin

- 200 ml santan

- 1 sdt garam

- 150 gram gula pasir

Cara membuat:

  • Jika bahan sudah siap, masukkan semua bahan lalu diaduk dan uleni sampai kalis.
  • Kemudian bungkus adonan menggunakan plastic wrap, tunggu hingga 30 menit.
  • Selanjutnya bentuk adonan memanjang. Kemudian masukkan ke dalam kulkas hingga sekitar 30 menit.
  • Jika sudah, ambil adonan tersebut lalu potong serong kecil-kecil menggunakan gunting.
  • Panaskan minyak. Lalu goreng biji ketapang sampai berwarna kuning kecokelatan. Angkat dan tiriskan.
  • Goreng biji ketapang hingga berwarna kuning kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

BACA JUGA:Cek Manfaat Lain Bawang Goreng di Sini, Auto Bikin Kulit Makin Sehat

BACA JUGA:Waspadai! Cek Penyebab Terjadinya Cegukan Secara Tiba-tiba, Nomor 1 Paling Sering Terjadi

Inilah beberapa resep camilan enak dan gurih yang perlu kamu coba di rumah. Semoga bermanfaat.

Kategori :