Seorang Marka Biliar Dianiaya Tamu Wanita
![Seorang Marka Biliar Dianiaya Tamu Wanita](https://betv.disway.id/upload/7afbab35bbbb8f6f89f9cbf5fdc99366.jpeg)
Rekaman CCTV yang merekam kejadian dugaan penganiayaan terhadap marka biliar di salah satu tempat hiburan di Jalan Mahakam Kelurahan Lingkar Barat Kota Bengkulu, pada hari Kamis 13 oktober 2022 pukul 01.00 WIB.--(Sumber Foto: Angga/Betv)
BACA JUGA:Gelar Coffee Morning, Polsek Kedurang Bangun Sinergitas Kamtibmas Kondusif
Dirinya juga sempat mendengar keributan dari lantai 2, serta melihat korban turun dari lantai 2 untuk mengambil sapu. Namun, dirinya tidak tahu pasti kejadian tersebut
"Memang benar ada keributan. Kejadian pelaku mengambil gambar korban juga terekam di CCTV. Namun saya tidak tahu pasti alasan mereka berkelahi," ujarnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: