Tahun Baru di Atas Gunung, Ini Perlengkapan yang Wajib Dibawa Saat Mendaki

Tahun Baru di Atas Gunung, Ini Perlengkapan yang Wajib Dibawa Saat Mendaki

Menikmati keindahan puncak gunung merupakan salah satu cara untuk merayakan pergantian tahun. --(Sumber Foto: hariandisway/Disway.id)

BACA JUGA:Unik dan Beragam, Ini Beberapa Tradisi Perayaan Natal di Indonesia

4. Alat penerangan

Saat malam tiba, tentu tidak ada penerangan sama sekali di gunung. Jadi jangan lupa membawa perlengkapan penerangan, seperti lampu tenda, senter, dan headlamp. 

5. P3K

Saat mendaki gunung, bawalah kotak medis atau kotak P3K sederhana untuk cedera yang tidak terduga. Sertakan juga obat-obatan pribadi.

6. Tenda

Untuk bermalam di gunung, tentunya membutuhkan tenda sebagai pengganti atap. Pastikan membawa tenda yang kuat, tahan air, dan tahan angin.

Tenda yang kuat biasanya terdiri dari dua lapis atau biasa disebut double layer. Lapisan pertama adalah pondasi tenda dan lapisan kedua adalah lapisan yang kuat untuk menahan rintangan dari luar.

BACA JUGA:Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2022: Hari Ini Bertemu Kamboja

7. Matras dan kantong tidur

Pastikan membawa matras untuk dijadikan alas tenda. Bukan hanya matras, sleeping bag juga wajib kamu bawa untuk menggantikan selimut karena lebih ringan dan praktis.

8. Peralatan Masak

Untuk memasak di gunung, gunakan kompor, alat masak dan peralatan makan yang dibuat khusus untuk mendaki gunung. Ukurannya tentu kecil dan tidak memakan tempat di gendongan.

9. Trekking Pole

Salah satu benda yang tidak boleh ditinggalkan adalah tongkat atau trekking pole. Jika tidak membawa alat ini, akan kesulitan menyeimbangkan tubuh saat mendaki, apalagi jika tidak ada pegangan di sisi jalur pendakian.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: