Kursi DPRD Provinsi Bengkulu Dapil Kepahiang Berkurang, Ini Informasinya

Kursi DPRD Provinsi Bengkulu Dapil Kepahiang Berkurang, Ini Informasinya

Pelaksanaan Sosialisasi oleh KPU Provinsi Bengkulu, terkait rencana perubahan jumlah kursi di masing-masing Dapil, Jum'at 30 Desember 2022.--(Sumber Foto: Abdu/Betv).

Penghitungan jumlah kursi ini, mengacu pada jumlah penduduk setiap Dapil, adapun jumlah penduduk per Kabupaten/ Kota yang ada di Provinsi Bengkulu.

"Untuk ketentuan pasal 8, kursi ditetapkan berdasarkan jumlah penduduk bukan DPT, sepanjang peraturan ini masih ada maka tetap akan seperti ini," pungkasnya. 

BACA JUGA:Narapidana Menikah di Rutan Bengkulu, Segini Mahar yang Diberikan

Berikut rincian alokasi jumlah kursi per Dapil:

Dapil Bengkulu 1 Kota Bengkulu 8 kursi.

Dapil Bengkulu 2 Bengkulu Utara dan Bengkulu Tengah 9 kursi.

Dapil Bengkulu 3 Mukomuko 4 kursi.

Dapil Bengkulu 4 Rejang Lebong dan Lebong 9 Kursi.

Dapil Bengkulu 6 Kepahiang 3 kursi.

Dapil Bengkulu 5 Bengkulu Selatan dan Kaur 7 kursi.

Dapil Bengkulu 7 Seluma 5 kursi.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: