Musang Ranmor Dibekuk Polisi, Sudah Beraksi di 5 TKP, Selengkapnya di Sini
Tim Resmob Macan Gading Satreskrim Polresta Bengkulu berhasil membekuk musang ranmor spesialis kejahatan 3C, meresahkan warga Kota Bengkulu, Minggu 22 Januari 2023.--(Sumber Foto: Satreskrim Polresta Bengkulu/BETV)
BACA JUGA:BMKG: Dampak Hujan Lebat, 5 Wilayah Ini Diminta Waspada Potensi Banjir Hingga Longsor
"Saat ini D-S dan D-O telah ditetapkan tersangka karena merupakan pelaku utama , R-O dan A-L belum kita pastikan ada kaitannya dengan pelaku utama karena masih dalam pengembangan,” ujar Kasat Reskrim,
BACA JUGA:Penting! Ini 7 Khasiat Buah Naga Bagi Kesehatan, Salah Satunya Baik untuk Pencernaan
Kasat Reskrim menambahkan, pihaknya masih melakukan pencarian terhadap barang curian lainnya karena sebagian telah dijual ke penadah.
Sementara barang bukti yang berhasil diamankan dari tersangka diantaranya beberapa unit kendaraan roda dua dan beberapa unit handphone.
(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: