KPU

5 Kiat Lolos SNBT Agar Masuk ke Perguruan Tinggi Impian

5 Kiat Lolos SNBT Agar Masuk ke Perguruan Tinggi Impian

Ilustrasi calon mahasiswa mengikuti Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2023.--(Sumber Foto: Disway.id/BETV)

4. Rajin mengikuti try out

Try Out adalah proses pembelajaran kita melalui soal-soal latihan yang disusun menyerupai soal-soal pada ujian sesungguhnya, dalam hal ini UTBK.

Sekali lagi, TPS mendatang akan berbeda dengan TPS tahun-tahun sebelumnya.

Kamu tidak bisa lagi belajar menggunakan buku latihan soal yang “diturunkan” oleh saudara atau teman dari UTBK tahun lalu.

BACA JUGA:Konsumsi 7 Jenis Makanan Ini Bisa Memperbaiki Suasana Hati Menjadi Lebih Baik

5. Perhatikan perolehan nilai dan try out

Manfaat lain mengikuti Try Out UTBK yang tidak kalah pentingnya adalah mengetahui nilai ujian.

Mungkin kamu bertanya-tanya, apakah Try Out termasuk dalam nilai rapor di sekolah? 

BACA JUGA:14 Hari Ops Keselamatan Nala 2023, Ini Target dan Sasaran Tilang

Apakah nilai try out mempengaruhi kelulusan? 

Jawabannya adalah tidak.

Lalu, apakah skor Try Out itu penting? 

Nilai Try Out UTBK murni menunjukkan prediksi skor yang bisa kamu dapatkan saat mengikuti UTBK nanti.

BACA JUGA:Truk vs L300 Beradu Kambing, 2 Korban Terjepit di Mobil

Tentunya prediksi ini bisa saja berbeda dengan nilai UTBK sebenarnya, karena soal UTBK tidak akan sama persis dengan soal Try Out.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: