Simak di Sini! 7 Buah yang Baik Dikonsumsi untuk Berbuka Puasa

Simak di Sini! 7 Buah yang Baik Dikonsumsi untuk Berbuka Puasa

Foto merupakan ilustrasi.--(Sumber Foto: Alodokter.com)

Menjadi salah satu buah yang juga baik untuk di konsumsi pada saat berbuka puasa.

BACA JUGA:Soal Dugaan Kasus Penganiayaan oleh Anak Pejabat Kemenkeu, Begini Reaksi Sri Mulyani

Buah ini dikenal bisa membantu sistem pencernaan dengan cara menyiapkan sistem pencernaan untuk menerima makanan lebih kompleks. 

Hal ini dikarenakan kandungan serat yang tinggi pada buah apel, sehingga sangat membantu sistem pencernaan lebih sehat.

BACA JUGA:Berikut 4 Makanan yang Banyak Mengandung Kolesterol Baik, Cek di Sini!

Selain itu buah apel juga membantu untuk mencegah seseorang dari mengonsumsi makan yang berlebihan pada saat puasa.

Tak hanya itu saja buah apel baik untuk mengurangi risiko diabetes, menurunkan kadar kolesterol dalam darah, serta menjaga kesehatan jantung. Oleh karena itu, buah apel sangat baik dikonsumsi pada saat sedang puasa.

BACA JUGA:Tips Mencegah Penularan Penyakit TBC, Penderita Harus Paham!

4. Alpukat 

Selain rasanya nikmat, buah ini juga memiliki banyak manfaat, terlebih lagi apabila dikonsumsi pada saat berbuka puasa.

Buah ini dikenal dapat mengembalikan energi dengan cepat, serta alpukat bisa mengenyangkan dan tentunya membuat kamu tidak berlebihan saat berbuka puasa.

BACA JUGA:Sendawa Tak Kunjung Reda, Bisa Jadi Karena 8 Penyebab Ini

5. Anggur

Rasanya yang segar dan manis, anggur kerap dijadikan buah untuk berbuka puasa. Diketahui buah anggur banyak mengandung serat serta kandungan air.

Dengan begitu, banyak mengonsumsi anggur dapat mencegah sembelit dan juga menghidrasi tubuh setelah seharian berpuasa.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: