KPU

Kades di Bengkulu Surati Presiden Jokowi, Ngadu Soal Jalan Rusak di Desa Langgar Jaya

Kades di Bengkulu Surati Presiden Jokowi, Ngadu Soal Jalan Rusak di Desa Langgar Jaya

Kepala Desa (Kades) Langgar Jaya Kecamatan Bermani Ilir Kabupaten Kepahiang akhirnya ngadu ke Presiden Jokowi terkait infrastruktur jalan di Desanya.--(Sumber Foto: Hendri/BETV)

Salim menambahkan pada 2021 lalu, Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah dan Bupati Kepahiang Hidayatullah Sjahid pun pernah berkunjung ke Desanya untuk meresmikan program pemasangan listrik gratis.

BACA JUGA:Bukan Lemah! Ini Makna Sabar dalam Hidup dan Cara Melatihnya, Jadilah Tenang hingga Mendamaikan

Hanya saja walau pernah didatangi Kepala Daerah, namun jalan rusak di Desanya tak kunjung mendapatkan perbaikan. 

BACA JUGA:Fenomena Full Moon 3 Juni, Waspadai Banjir Rob di Wilayah Ini, Simak Penjelasannya

"Dulu Gubernur sendiri sempat datang ke desa kiat dalam peresmian listrik, dimana denag kondisi jalan seperti ini. Salah satu mobil rombongan Gubernur, sempat terperosok ke jurang atau parit," tutupnya. 

BACA JUGA:Investor Korsel Tertarik Investasi di Bengkulu, Sektor Ini yang Diminati

(*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: