4 Bansos Cair Serentak Bulan Ini, Ada Program BPNT hingga PKH 2023, Cek Segera Bantuannya Disini

4 Bansos Cair Serentak Bulan Ini, Ada Program BPNT hingga PKH 2023,  Cek Segera Bantuannya Disini

4 Bansos Cair Serentak Bulan Ini, Ada Program BPNT hingga PKH 2023, Cek Segera Bantuannya Disini--(Sumber Foto: Doc/BETV)

Pencairan dapat dilakukan melalui ATM dengan penyaluran sebesar Rp400.000 pada periode September-Oktober 2023.

Bagi yang mendapatkan bansos BPNT melalui kantor pos, mereka akan menerima uang bansos sebesar Rp600.000 pada periode Oktober-Desember 2023.

3. Bansos PIP Kemdikbud 2023

BACA JUGA:Berkah! Bansos PKH dan BPNT 2023 Oktober Cair lagi, Segera Cek Daftar Penerima Bantuan Tahap ke 4

Bansos PIP (Program Indonesia Pintar) Kemdikbud adalah program bantuan sosial yang ditujukan kepada anak-anak dari keluarga miskin .

Ditujukan untuk keluarga miskin guna mendukung akses pendidikan selama 12 tahun sesuai dengan ketentuan wajib belajar Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud).

BACA JUGA:Cara Cek Nama Penerima Bansos BPNT Lewat Hp, Oktober 2023 Bantuan Cair Ditanggal Ini

Program PIP Kemdikbud 2023 memberikan bantuan finansial kepada siswa-siswa dari jenjang pendidikan SD, SMP, hingga SMA.

Kamu dapat memeriksa daftar nama penerima bansos PIP di website resmi pip.kemdikbud.go.id.

BACA JUGA:Cuan Rp300.000 Auto Masuk ke Akun DANA Kamu, Cek Cara Dapat Saldo Gratis Tanpa Syarat KTP, Terbukti Cair!

Jumlah bantuan PIP Kemdikbud 2023 yang akan diterima bervariasi berdasarkan jenjang pendidikan, mulai dari Rp500.000 sampai dengan Rp1.000.000.

4. Bansos BLT Kemiskinan Ekstrem

BACA JUGA:Bansos PKH Oktober-Desember 2023 Cair Serentak, Cek Penerima Dengan Akses cekbansos.kemensos.go.id

Bantuan sosial yang dikhususkan untuk warga desa dijadwalkan cair kembali di bulan Oktober 2023.

Bantuan dana desa akan diberikan kepada warga desa yang belum pernah tersentuh bantuan dari pemerintah pusat seperti PKH dan BPNT.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: