Cobain 6 Resep Jus Kelapa Ini, Segar dan Bernutrisi! Cukup Siapkan Bahan Berikut, Auto Dahaga Hilang Seketika
Ilustrasi. Resep dan cara membuat jus kelapa segar dan bernutrisi.--(Sumber Foto: Pinterest)
- 100 gram nata de coco, potongan kecil
Cara membuat:
- Setelah bahan sudah siap, masukkan daging kelapa muda, air kelapa, susu UHT Indomilk Full Cream, susu kental manis Indomilk Plain dan es batu kemudian diblender (dengan proses kasar).
- Selanjutnya tambahkan susu kental manis Indomilk Cokelat, dengan proses kembali sampai merata.
- Tuangkan ke dalam gelas saji, lalu beri nata de coco.
- Bila sudah selesai dapat sajikan segera.
6. Resep jus kelapa muda Thailand
Bahan:
- 1 buah kelapa (diambil dagingnya)
- Air Kelapa muda (dari 1 buah kalapa)
Cara membuat:
- Siapkan 1 buah kelapa muda, lalu pisahkan air kelapa yang ada di dalamnya.
- Keruk daging kelapa muda lalu masukkan ke blender bersamaan dengan airnya.
- Setelah itu jika hendak berwarna bisa tambahkan sirup merah dan tuang dalam gelas.
- Biar nikmat tambahkan es batu.
- Siap untuk dihidangkan.
Inilah beberapa resep jus kelapa yang dapat kamu buat sendiri di rumah, selain menyegarkan juga bernutrisi, selamat mencoba.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: