Mudik Aman dan Nyaman dengan 5 Tips Ini, Salah Satunya Jangan Lupa Kunci Pintu dan Jendela

Mudik Aman dan Nyaman dengan 5 Tips Ini, Salah Satunya Jangan Lupa Kunci Pintu dan Jendela

Mudik aman dan nyaman dengan 5 tips ini, salah satunya jangan lupa kunci pintu dan jendela--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - Persiapan mudik Hari Raya Idul Fitri penting untuk dilakukan, terutama untuk kamu yang hendak berlibur di kampung halaman dan melakukan perjalanan mudik cukup jauh. 

BACA JUGA:Cara Mudah Agar Baterai HP Tidak Boros Saat Mudik Lebaran, Cukup Lakukan Hal Ini!

Kamu perlu mencari tips liburan aman dan nyaman agar perjalanan menjadi lancar tanpa adanya masalah. Tips ini juga penting untuk diterapkan agar kondisi rumah tetap aman meskipun ditinggalkan. 

Libur lebaran identik dengan perjalanan seperti mudik atau pulang kampung untuk menghabiskan waktu berlibur bersama keluarga tercinta, terutama bagi mereka yang berada di perantauan. 

BACA JUGA:Tips Meninggalkan Rumah Saat Mudik Lebaran, Lakukan Hal Ini! Dijamin Aman Tanpa Perlu Khawatir

Namun sebelum melakukan perjalanan, terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan agar liburan aman dan nyaman serta menyenangkan. Karena itu BETV telah merangkum beberapa tips liburan yang bisa kamu gunakan sebelum liburan. 

1. Periksa Kembali Kondisi Kendaraan

Saat liburan, orang-orang biasanya memilih untuk mudik atau kembali ke kampung halaman. Namun ada juga yang memilih untuk melakukan perjalanan ke tempat-tempat lain seperti tempat wisata. 

BACA JUGA:Kapolres Kaur Cek Kesiapan Posyan dan Pospam Jelang Arus Mudik Lebaran

Beberapa orang menggunakan transportasi umum untuk liburan, namun ada juga yang menggunakan kendaraan milik pribadi agar lebih efisien. 

Jika kamu adalah orang yang berpergian dengan kendaraan sendiri, sebaiknya lakukan pemeriksaan pada kendaraan sebelum berpergian agar tidak terjadi masalah dalam perjalanan. Pemeriksaan kendaraan merupakan hal penting yang tidak boleh diabaikan demi keselamatan. 

BACA JUGA:Innalillahi, Mobil Pemudik Masuk Jurang di Perbatasan Lampung Bengkulu

2. Periksa Listrik, Saluran Air dan Gas

Sebelum liburan dan meninggalkan rumah, periksa kembali kelistrikan di dalam rumah dan pastikan mereka berada di dalam kondisi yang aman sebelum ditinggalkan. Sebaiknya cabut peralataan elektronik yang tidak digunakan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: