Berikut Sederet Manfaat Istimewa Tomat untuk Wajah, Salah Satunya Melembapkan Kulit, Ini Cara Menggunakannya
Ilustrasi. Berikut sederet manfaat istimewa tomat untuk wajah, salah satunya melembapkan kulit, berikut cara menggunakannya.--Sumber foto: (Wab/Halodoc.com)
Oleh karena itu, masker tomat dapat menjadi solusi untuk kamu yang memiliki kondisi kulit kering. Hanya dengan satu bahan alami kamu bisa mendapatkan kulit sehat dengan cara sederhana.
BACA JUGA: Ini 8 Cara Menghilangkan Jerawat Pakai Bahan Alami, Rutin Lakukan Bikin Wajah Glowing dan Bebas Noda
2. Mengatasi kerutan
Manfaat tomat untuk wajah selanjutnya adalah mampu mengatasi kerutan dan menunda munculnya tanda-tanda penuaan dini.
Hal tersebut karena tomat memiliki kandungan vitamin C yang berfungsi untuk merangsang produksi kolagen. Inilah yang akan membantu meningkatkan elastisitas di kulit wajah, sehingga wajah menjadi kencang bebas kerutan dan garis halus.
Tidak hanya itu, vitamin C juga berkerja secara aktif melawan radikal bebeas yang menyebabkan munculnya garil halus sehingga wajah bebas dari kerutan dan tanda penuaan lainnya.
BACA JUGA:Cek 4 Cara Membuat Masker Tomat untuk Wajah Berikut Ini, Kulit Mulus Auto Glowing seketika
3. Menghilangkan mata panda
Selain mengatasi kerutan, buah tomat juga dapat membantu menghilangkan mata panda akibat kurang tidur atau hal lainnya.
Kemampuan ini diperoleh dari kandungan vitamin C yang dimilikinya efektif meratakan warna kulit sehingga menjadi lebih cerah.
Tidka hanya itu, kandungan antioksidan yang terdapat di dalam buah tomat juga berkerja secara aktif melawan radikal bebas yang menyebabkan bawah mata mengitam.
Kandungan air dari tomat juga mempu memberikan manfaat menyegarkan sehingga mata lebih sehat.
BACA JUGA:Dapatkan 5 Manfaat Bengkoang Ini untuk Kecantikan, Buat Wajahmu Cerah Glowing Secara Alami
4. Mengurangi minyak di wajah
Manfaat tomat untuk wajah yang terakhir adalah membantu mengurangi minyak di wajah. Kemampuan tersebut karena tomat memiliki kandungan vitamin C yang mampu menyerap minyak berlebih di wajah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: