Bupati Petahana Seluma Ambil Formulir Pendaftaran Calon Kepala Daerah di 2 Partai
Bursa Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Seluma mulai menghangat. --(Sumber Foto: Julyan/BETV)
BACA JUGA:Provinsi Bengkulu Kaya Akan Mineral Tambang, Pengusaha Diminta Ajukan Izin Eksplorasi
Diketahui DPC PDIP Seluma sendiri memperoleh tiga kursi pada pemilu 2024 kemarin. Sehingga masih harus membutuhkan koalisi untuk dapat mengusung satu pasangan calon pada Pilkada Seluma.
"Untuk koalisi sampai saat ini saat ini kami masih melakukan pembahasan bersama dengan beberapa partai. Tapi keputusan koalisi nantinya akan menunggu keputusan DPP," sampai Ketua DPC PDIP Seluma. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: