dempo

7 Tanda Tubuh Kelebihan Gula Darah, Mudah Lapar hingga Cepat Lelah

7 Tanda Tubuh Kelebihan Gula Darah, Mudah Lapar hingga Cepat Lelah

Ilustrasi. 7 tanda tubuh kelebihan gula darah--(Sumber : Doc/BETV)

BETVNEWS - Tanda tubuh kelebihan gula darah seringkali tidak disadari oleh banyak orang dan dianggap sebagai angin lalu padahal Tanda ini penting diketahui untuk dapat melakukan tindakan. 

BACA JUGA:Kontrol Gula Darah hingga Cegah Osteoporosis, Ini 10 Manfaat Buah Alpukat untuk Kesehatan

Jika tanda-tanda kelebihan gula darah terdeteksi sejak dini, maka kamu dapat melakukan melakukan tindakan pencegahan dan juga tindakan pengobatan

Tindakan pencegahan ini penting untuk dilakukan agar permasalahan gula darah ini tidak menjadi semakin buruk dan akhirnya berubah menjadi diabetes yang menjadi sumber dari berbagai jenis masalah kesehatan. 

BACA JUGA:Jarang Diketahui! Buah Sukun Ternyata Dapat Turunkan Kadar Gula Darah, Begini Cara Mengolahnya

Untuk itu, penting memastikan jika kadar gula di dalam darah selalu normal sehingga tubuh dapat terhindar dari penyakit diabetes tersebut. 

Adapun kadar gula darah normal pada orang dewasa saat tidak makan dalam waktu 8 jam adalah kurang dari 100 mg/dl sementara setelah makan seharusnya kurang dari 180mg/dL. 

BACA JUGA:4 Manfaat Air Rebusan Ketumbar untuk Kesehatan, Salah Satunya Menurunkan Kadar Gula Darah

Untuk mengantisipasi kadar gula darah tinggi ini agar tidak menjadi penyalit diabetes, kamu perlu mengetahui tanda-tandanya. 

Lantas apa saja tanda tubuh kelebihan gula darah? Berikut penjelasannya yang telah BETV rangkum untuk dapat kamu simak dalam artikel berikut ini. 

BACA JUGA:Wajib Tahu! Ini 8 Manfaat Daun Salam untuk Kesehatan, Salah Satunya Kontrol Gula Darah

Tanda Tubuh Kelebihan Gula Darah

1. Mudah Lapar

Tanda pertama tubuh kelebihan gula darah adalah tubuh menjadi lebih mudah lapar. Hal ini disebabkan oleh kondisi diabetes tipe 1 dan tipe 2 yang mengacaukan kadar glukosa. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: