KPU

Sangat Baik Bagi Kesehatan Tubuh, Inilah 8 Manfaat Buah Leci yang Sayang untuk Dilewatkan

Sangat Baik Bagi Kesehatan Tubuh, Inilah 8 Manfaat Buah Leci yang Sayang untuk Dilewatkan

Ilustrasi. Manfaat buah leci untuk kesehatan--(Sumber Foto: web/Pixabay)

BETVNEWS - Sangat baik bagi kesehatan tubuh, inilah 8 manfaat buah leci yang sayang untuk dilewatkan informasinya.

Yuk simak ulasan lengkap mengenai apa saja manfaat buah leci bagi kesehatan yang perlu diketahui 

BACA JUGA:Terbukti Ampuh Mencegah Penuaan Dini, Inilah 5 Daftar Makanan Sehat untuk Kulit Wajah

Leci adalah buah yang memiliki kulit tipis, berdaging tebal, dan juga manis. Buah ini umumnya berwarna merah muda saat matang, dan memiliki biji yang besar di dalamnya.

Leci sering dikonsumsi sebagai buah segar atau dalam bentuk kalengan sebagai camilan. Buah leci juga sering digunakan dalam berbagai hidangan manis, seperti es krim, puding, atau salad buah.

BACA JUGA:Cara Menghilangkan Jerawat dengan 4 Bahan Alami, Efektif Bikin Mulus Tanpa Bekas Sedikitpun

Selain rasanya yang enak, leci kaya akan vitamin C dan serat, sehingga sangat baik untuk kesehatan tubuh.

Lantas, apa saja manfaat buah leci untuk kesehatan tubuh? Dilansir dari berbagai sumber, berikut adalah 8 manfaat buah leci untuk kesehatan yang harus ketahui, diantaranya:

BACA JUGA:Inilah 3 Cara Atasi Flek Hitam dengan Tepung Beras, 1 Bahan Dapur Ampuh Bikin Wajah Glowing

1. Menjaga kesehatan kulit

Sejumlah nutrisi yang terkandung di dalam buah leci dapat mendukung dan menjaga kesehatan kulit.

Buah ini mengandung vitamin C, yang dapat membantu meningkatkan kesehatan kulit dengan mencegah tanda-tanda penuaan.

Apalagi penuaan dini yang sering menyerang area kulit wajah, kandungan antioksidan di dalamnya mampu mencegah dengan memperlambat reaksi radikal ke kulit.

BACA JUGA:Muncul Kerutan Halus di Wajah, Kenali 7 Tanda Kulit Mengalami Penuaan Dini, Berikut Cara Pencegahannya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: