dempo

Penderita Jantung Perlu Konsumsi Makanan Ini, Mulai dari Biji-bijian hingga Oatmeal

Penderita Jantung Perlu Konsumsi Makanan Ini, Mulai dari Biji-bijian hingga Oatmeal

Ilustrasi. Penderita jantung perlu konsumsi makanan ini, mulai dari biji-bijian hingga oatmeal.--(Sumber Foto: Tim/BETV)

BACA JUGA:Dapatkan Sumber Kolagen Alami dari 5 Makanan Ini, Bagus Untuk Jaga Kesehatan Kulit, Berikut Daftarnya

Jenis sayuran yang memiliki kandungan di atas seperti kangkung, bayam, asparagus, brokoli, pak choy dan sawi hijau.

6. Oatmeal

Makanan pertama yang direkomendasikan adalah oatmeal, diketahui makanan jenis ini mengandung serat, senyawa antiradang dan antioksidan yang dapat menurunkan kadar kolesterol.

Bahkan dapat mencegah pembentukan dan penumpukan plak, dengan memilih oatmeal sebagai pengganti camilan dapat membantu dan meminimalisir dari gangguan jantung.

Untuk itu, perhatikan beberapa makanan di atas dan kandungan yang ada di dalamnya agar tidak salah konsumsi jenis makanan.

BACA JUGA:Ketahui 5 Makanan Pemicu Kerusakan Mata, Segera Hindari Jika Tak Ingin Susah Di Hari Tua

Inilah beberapa makanan sehat yang dapat dikonsumsi bagi penderita jantung. Semoga bermanfat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: