KPU

6 Rekomendasi Sabun Muka untuk Tumpas Komedo, Efektif Kecilkan Pori-pori dan Bikin Glowing

6 Rekomendasi Sabun Muka untuk Tumpas Komedo, Efektif Kecilkan Pori-pori dan Bikin Glowing

Ilustrasi. Rekomendasi sabun muka untuk menghilangkan komedo.--Sumber foto: (Doc/BETV)

BETVNEWS - Berikut beberapa sabun muka yang direkomendasikan untuk tumpas komedo sekaligus mengecilkan pori-pori, cek di sini.

Bagi kamu yang memiliki masalah komedo di wajah wajib coba hilangkan dengan rutin mencuci wajah menggunakan beberapa sabun muka ini. 

Diketahui, komedo merupakan tumpukan minyak atau kotoran yang menyumbat pori-pori wajah. Biasanya komedo muncul di dahi, pipi, dan dagu.

Dengan begitu kamu perlu produk yang mampu membersihkan wajah hingga ke dalam pori-pori seperti sabun wajah.

BACA JUGA:Tidak Hanya Populer, Ini 8 Fakta Menarik Teh yang Sayang Dilewatkan

BACA JUGA:Manfaat Konsumsi Teh Jahe yang Jarang Diketahui, Ampuh Meningkatkan Sistem Imun

Salah satu sabun wajah yang mampu tumpas komedo di wajah adalah Erha 2 Facial Wash. Hal tersebut karena sabun cuci muka ini mampu mengurangi minyak berlebih di wajah sehingga meminimalisir resiko penyumbatan pada pori-pori.

Tidak hanya itu sabun wajah ini juga dapat mengecilkan pori-pori dan membuat wajah lebih cerah. Mencuci wajah dengan sabun cuci muka setidaknya dua kali dalam seminggu terbukti dapat mengurangi munculnya komedo.

Tidak hanya itu masih banyak semburan muka yang direkomendasikan untuk mengatasi komedo di wajah, dilansir dari laman resmi zalora.co.id berikut sabun muka yang mampu tumpas komedo:

BACA JUGA:Unggah Foto Bareng M. Saleh, Ariyono Gumay Akui Dapat Dukungan dan Wejangan Politik

BACA JUGA:Wan Sui Ungkap Alasan Dampingi Ustad Dani Hamdani Maju Pilwakot Bengkulu

1. Erha 2 Facial Wash For Oily Skin


--Sumber foto: (Web/Shopee.co.id)

Sabun muka yang mampu menghilangkan komedo di wajah pertama adalah Erha 2 Facial Wash For Oily Skin.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: