dempo

Mulai dari Lumer Sampai yang Krispi, Ini 5 Resep Olahan Pisang Kekinian Wajib Kamu Coba

Mulai dari Lumer Sampai yang Krispi, Ini 5 Resep Olahan Pisang Kekinian Wajib Kamu Coba

Ilustrasi. Ini 5 Resep Olahan Pisang Kekinian Wajib Kamu Coba--(Sumber Foto: web/istockphoto)

2. Baluri pisang dengan gula palem sampai rata. Taburi dengan keju dan kental manis di atasnya, sajikan.

BACA JUGA:Pisah Sambut Danlanal, Gubernur Rohidin Harap Lanal Bengkulu Naik Kelas

BACA JUGA:Dinas TPHP Provinsi Bengkulu Targetkan Produksi Petani Padi 250 Ton Tahun Ini

3. Banana Pom-Pom

Bahan:

  • Pisang kepok
  • Tepung terigu
  • Tepung maizena
  • Gula secukupnya
  • Tepung roti
  • Air
  • Minyak untuk menggoreng

BACA JUGA:Rekom Gerindra di Pilwakot Bengkulu Dedy Black-Agi, 4 Daerah Ini Bakal Menyusul

BACA JUGA:Dukungan Partai Golkar Mengerucut di Pilkada Kabupaten Kota se-Provinsi Bengkulu, Ini Nama-namanya

Cara membuat:

1. Potong pisang kepok horizontal hingga membentuk bulat-bulat.

2. Campurkan tepung terigu dan tepung maizena dengan perbandingan (3:1), gula dan air secukupnya hingga menjadi adonan cair. Sisakan tepung terigu sedikit untuk bahan balur.

3. Balurkan pisang dengan sisa tepung terigu tadi, celupkan ke adonan cair, balurkan dengan tepung roti.

4. Panaskan minyak, goreng pisang dengan api sedang.

5. Jika sudah berwarna kuning keemasan angkat, tiriskan.

6. Sajikan.

BACA JUGA:Bau Badan Bisa Dihilangkan Dengan 7 Cara Ini, Cukup Biasakan Setiap Hari

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: