Hoaks! Pelajar Asal Bengkulu Tengah Ngaku Lolos Dari Aksi Penculikan, Ini Fakta Sebenarnya
Satreskrim Polres Bengkulu Tengah mengungkapkan fakta kasus dugaan penculikan anak berinisial AA warga Desa Nakau Kecamatan Talang Empat beberapa waktu lalu, dari hasil penelusuran penyidik, informasi penculikan anak tersebut bukan sebenarnya.--(Sumber Foto: Ronal/BETV)
BACA JUGA:Kemenkumham RI Buka Lowongan Magang untuk Pelajar SMA/SMK dan Mahasiswa, Cek Syaratnya
Terpisah Kades Nakau, Elvi Febrianti menuturkan jika dirinya telah ikut memastikan informasi tersebut dengan cara mendatangi kediaman dari K yang merupakan pacar dari AA.
"Apa yang disampaikan pak Kapolres Benteng itu benar (informasi palsu, red). Bahwa warga saya AA, dia membuat berita hoaks karena mungkin ketakutan, setelah kami menelusuri ke tempat perempuan, pada jam tersebut AA ada disana. Memang itu berita hoaks,’’ kata Elvi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: