Banyak Kursi Kosong di Rapat Paripurna Istimewa HUT ke-79 RI, Ini Kata Ketua DPRD Bengkulu Tengah

Banyak Kursi Kosong di Rapat Paripurna Istimewa HUT ke-79 RI, Ini Kata Ketua DPRD Bengkulu Tengah

Puluhan kursi Anggota DPRD Kabupaten Bengkulu Tengah kosong saat Rapat Paripurna dalam rangka mendengarkan pidato kenegaraan Presiden RI pada peringatan HUT ke-79 RI.--(Sumber Foto: Ronal/BETV)

BENGKULU, BETVNEWS - Kursi Anggota DPRD Kabupaten BENGKULU Tengah terlihat kosong saat Rapat Paripurna Istimewa dalam rangka mendengarkan pidato kenegaraan Presiden RI pada peringatan HUT ke-79 RI.

Ketua DPRD Bengkulu Tengah Budi Suryantono mengkonfirmasi hal tersebut.

Bahwa tidak semua anggota dewan hadir dalam rapat yang digelar pada Jumat 16 Aguatus 2024.

Meski demikian, rapat paripurna tetap berjalan dengan khidmat dan lancar. Karena memang rapat paripurna hari ini tidak membutuhkan kourum para anggota.

BACA JUGA:Lomba Gerak Jalan Indah Tingkat SD dan SMP Meriahkan HUT ke-79 RI di Kaur

BACA JUGA:5 Cara Mengatasi Sembelit Pada Anak Bayi, Bunda Wajib Tahu!

Namun dari peristiwa ini dapat dilihat langsung oleh masyarakat mana anggota dewan yang sering hadir maupun absen.

Kehadiran merupakan hak dan kewajiban, kata Budi, sebelumya memang ada anggota dewan yang mengkorfimasi kehadiran, dengan berbagai alasan, seperti urusan keluarga hingga beralasan sakit.

"Untuk masalah sanksi partai dipersilakan untuk memberikan sanksi ke dewan yang melanggar kedisiplinan, karena mereka duduk dikantor dewan ini utusan dar9 partai, jelasnya anggota dewan punya hak dan juga kewajiban," kata Budi.

BACA JUGA:Berikut 5 Bahan Alami Efektif Mengatasi Sembelit

BACA JUGA:5 Rekomendasi Shampo Antiketombe Terbaik, Ampuh Halau Ketombe Menjauh!

Di lain sisi, setidaknya ada 12 kursi yang kosong beberapa anggota dewan yang tidak hadir itu berasal dari partai Hanura, Pdip, Gerindra, PAN, Golkar, NasDem, nantinya untuk pemberian sanksi bukan hanya dari partai, melainkan juga dari Badan Kehormatan dewan, baik sanksi teguran maupun sanksi tertulis.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Shampo Antiketombe Terbaik, Ampuh Halau Ketombe Menjauh!

BACA JUGA:Benarkah Ketombe Menular? Cek Fakta dan Mitos Soal Ketombe Ini dan Ketahui Jawabannya!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: