Jadi Ratunya Rempah, Ini 6 Manfaat Kapulaga untuk Kesehatan Tubuh

Jadi Ratunya Rempah, Ini 6 Manfaat Kapulaga untuk Kesehatan Tubuh

Ilustrasi. Manfaat kapulaga untuk kesehatan tubuh--(Sumber : Doc/BETV)

BETVNEWS - Terdapat banyak manfaat kapulaga untuk kesehatan dan tidak hanya untuk menambah cita rasa pada masakan saja. 

BACA JUGA:Inilah 6 Manfaat Mengonsumsi Teh Hitam di Pagi Hari Bagi kesehatan, Khasiatnya Bukan Main

BACA JUGA:Lomba Kicau Mania Dandim Cup II Mukomuko Didukung Gubernur Rohidin Mersyah

Rempah dengan aroma khas ini memiliki kandungan nutrisi yang melimpah sehingga terkenal dapat mencapai daya tahan tubuh serta mengatasi berbagai macam penyakit. 

Kapulaga sendiri merupakan salah satu jenis rempah yang ada di Indonesia dan berasal dari wilayah India. 

Meski berasal dari India dan terkenal sebagai rempah di wilayah Indonesia namun kapulaga ini juga dapat ditemukan di berbagai wilayah negara lainnya. 

BACA JUGA:Dapat Mengontrol Gula Darah, Ini 7 Manfaat Biji Chia yang Banyak Ditawarkan untuk Kesehatan

BACA JUGA:Komplotan Pencuri Bobol Toko Bangunan di Jalan Hibrida, Gasak 9 Laptop Admin dan Tabungan Karyawan

Kapulaga memiliki nama Latin elettaria cardamomum dan memiliki rasa gurih serta sedikit manis sehingga sering digunakan sebagai penguat rasa dan juga aroma pada masakan. 

Bukan hanya itu saja atau nomor rempah yang satu ini juga mengandung banyak nutrisi seperti protein, karbohidrat, serat, mangan, kalsium, magnesium, kalium, dan juga fosfor. 

Oleh sebab itu tidak heran jika tanaman rempah yang satu ini memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. 

Lantas apa saja manfaat kapulaga untuk kesehatan tubuh ini? Semakin formasinya yang telah BETV rangkum untuk dapat kamu simak  dalam artikel berikut ini. 

BACA JUGA:5 Penyebab Sifat Manipulatif yang Kerap Muncul pada Seseorang, Nomor 5 Sering Diabaikan

BACA JUGA:Deteksi Perilaku Manipulatif Lewat 7 Ciri Ini, Salah Satunya Suka Melebih-lebihkan Perkataan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: