Manfaat Lain Bawang Bombay untuk Kesehatan, Ampuh Mencegah Osteoporosis

Manfaat Lain Bawang Bombay untuk Kesehatan, Ampuh Mencegah Osteoporosis

Ilustrasi. Manfaat lain bawang bombay untuk kesehatan, ampuh mencegah osteoporosis.--(Sumber Foto: Doc/BETV)

BETVNEWS - Ada banyak manfaat bawang bombay untuk kesehatan, salah satunya ampuh mencegah osteoporosis.

Hal ini berkat kandungan yang ada di dalamnya, yang mampu menjaga tubuh tetap sehat.

Tentu tidak asing lagi bukan dengan bawang bombay ini, pasalnya beberapa orang kerap menggunakannya sebagai bahan membuat masakan.

Ada berbagai jenis olahan makanan dari bawang bombay yang dapat disajikan dan dinikmati banyak orang.

Diketahui juga bawang bombay ini sejenis sayuran yang baik untuk melancarkan sistem pencernaan.

BACA JUGA:Efektif Kurangi Radang Lambung, Kunyit Tawarkan 7 Manfaat Ini untuk Penderita Asam Lambung

BACA JUGA:5 Manfaat Buah Durian untuk Kesehatan Tubuh, Dapat Cegah Penyakit Jantung, Lho!

Jika kamu memiliki permasalahan kesehatan tertentu, bisa mengonsumsi bawang bombay ini dengan cara mengolahnya menjadi makanan saji.

Dikenal dengan nama Allium cepa Linnaeus, bawang bombay memiliki kandungan yang kaya nutrisi seperti vitamin, mineral, senyawa antioksidan dan rendah kalori.

Selain bawang merah dan bawang putih, bawang bombay menjadi penyedap makanan yang tak kalah nikmat.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut beberapa manfaat bawang bombay yang dapat kamu ketahui.

BACA JUGA:Tidak Hanya Baik untuk Perawatan Kulit, Ini Manfaat Lain Mandi Pakai Air Garam

BACA JUGA:Mampu Menurunkan Gula Darah, Ini 7 Manfaat Minum Air Rebusan Serai untuk Kesehatan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: