Ini 5 Resep Olahan Buah Belimbing yang Segar dan Lezat, Nomor 1 Ada Keripik
Ilustrasi. Resep olahan buah belimbing yang segar dan lezat.--(Sumber foto: Doc/BETV)
BACA JUGA:Daun Jeruk Nipis Dapat Menurunkan Tekanan Darah, Cek Manfaat Lain yang Sayang Dilewatkan di Sini
BACA JUGA:7 Manfaat Teh Bunga Telang untuk Kesehatan, Mata Makin Sehat hingga Dapat Meredakan Asma
Olahan satu ini sangat cocok dinikmati ketika sarapan, menawarkan cita rasa yang menyegarkan membuat hidangan satu ini cukup disukai.
Selain enak, menu sarapan dari buah belimbing ini juga mampu memberikan rasa kenyang dan mendukung kegiatan sehari hari dengan menjadikan tubuh lebih segar dan kuat.
Hal tersebut karena buah belimbing memiliki vitamin C yang efektif meningkatkan daya tahan tubuh.
4. Selai lada belimbing
Ide olahan buah belimbing yang lainnya adalah selai lada belimbing. Olahan satu ini cukup sering dibuat dari buah-buahan, namun sedikit baru jika diolah dari buah belimbing.
Rasa segar dana is dari buah belimbing dikombinasikan dengan pepper menghasilkan cita rasa yang unik. Selainini bisa kamu gunakan untuk olesan roti sebagai menu sarapan.
BACA JUGA:Baik Dikonsumsi saat Sembelit, Ini 7 Jenis Makanan Pelancara BAB yang Aman untuk Anak
BACA JUGA:Pijat Perut Si Kecil, Ini 8 Cara Mudah Mengatasi Sembelit pada Anak yang Harus Bunda Tahu
5. Honolulu dog
Ide olahan buah belimbing lezat yang terakhir adalah honolulu dong. Olahan ini sebenarnya hot dong versi buah.
Jika biasanya hot dog diisi dengan berbagai macam sosis, telur, dan daging-dagingan, olahan honolulu dog diisi dengan berbagai jenis buah termasuk belimbing.
Memiliki rasa yang segar dan lezat membuat hidangan satu ini sangat cocok dinikmati sambil melihat pemandangan yang indah, pantai contohnya.
Itulah informasi mengenai ide olahan buah belimbing yang lezat, semoga bermanfaat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: