KPU

Cakap Cegah Kanker, Brokoli Tawarkan 7 Manfaat Ini untuk Kesehatan

Cakap Cegah Kanker, Brokoli Tawarkan 7 Manfaat Ini untuk Kesehatan

Ilustrasi. Manfaat brokoli untuk kesehatan.--(Sumber foto: Doc/BETV)

Manfaat Brokoli untuk kesehatan selanjutnya adalah membantu menjaga kesehatan mata. 

Kandungan vitamin A yang terdapat di dalam Brokoli mampu menjaga kesehatan mata dan menurunkan resiko degenerasi Makula terkait usia.

Dengan begitu kesehatan mata akan lebih terjamin saat mengkonsumsi brokoli secara rutin.

4. Baik untuk jantung

Selain baik untuk mata brokoli juga baik bagi jantung hal ini telah dilakukan penelitian yang tertuang dalam sebuah jurnal dengan judul Steam cooking significantly improves in vitro bile acid binding of collard greens, kale, mustard greens, broccoli, green bell pepper, and cabbage yang terbit di Nutrition Research.

BACA JUGA:6 Rekomendasi Moisturizer untuk Kulit Kombinasi, Salah Satunya CeraVe

BACA JUGA:Peringati Hari Kontrasepsi Sedunia 2024, Pemkot Bengkulu Sediakan Layanan KB Gratis

Penelitian tersebut mengatakan bahwa mengkonsumsi brokoli kukus secara teratur dapat menurunkan resiko penyakit kardiovaskular sehingga kesehatan jantung lebih terjaga.

5. Mendukung keseimbangan hormonal

Manfaat Brokoli untuk kesehatan yang lainnya adalah membantu mendukung keseimbangan hormonal.

Sayur ini juga, mengandung senyawa indole-3-carbinol (I3C) Yang berfungsi untuk menyeimbangkan hormon sehingga resiko kanker payudara dapat diminimalisir.

Oleh karena itu mengkonsumsi brokoli sangat baik untuk menurunkan resiko kanker.

BACA JUGA:Ini 5 Manfaat Buah Anggur untuk Kecantikan, Nomor 1 Bantu Angkat Sel Kulit Mati, Cek yang Lain

BACA JUGA:Ini Manfaat Minuman Golden Milk yang Jarang Diketahui, Dipercaya Dapat Meningkatkan Kesehatan Tulang

6. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: